Pembahasan Soal Kelas 2 Tema 6 Subtema 2 dengan judul Merawat hewan dan Tumbuhan
Pada kesempatan ini kami akan membagika pembahasan soal untuk postingan soal Soal Tematik Kelas 2 Tema 6 Subtema 2 Merawat hewan dan Tumbuhan, Pembahasan ini sengaja kami buat seiring dengan banyaknya permintaan dari orang tua untuk dibuat pembahasan agar semakin mudah mengajar anak-anak.\
SOAL ULANGAN HARIAN
KELAS 2 SD 2018/2019
==========================================
Nama Siswa :
Kelas/ Semester : 2/2
Tema/ Subtema : 6/2 . Merawat Hewan di sekitarku
==========================================
A. Pilihlah jawaban dengan menyilang a, b, c atau d!
1. Agar ayam sehat maka kandang ayam harus...
a. dibersihkan
b. dipanaskan
c. di biarkan kotor
Jawaban : a dibersihkan
2. Anak dibawah ini menirukan gerakan ayam yang sedang............
a. makan
b. mengepakan sayap
c. terluka
Jawaban : b mengepakan sayap
3. Ayam adalah hewan berkaki...
a. dua
b. tiga
c. empat
Jawaban : 2 dua
4. Ayam mengerami telurnya selama...
a. 21 hari
b. 23 hari
d. 24 hari
Jawaban : a 21 hari
5. Zat penting yang terkadung telor dan dibutuhkan manusi adalah zat....
a. karbohidrat
b. protein
c. lemak
Jawaban : b protein
6. Tujuan memberian vaksin pada ayam adalah...
a. agar mudah sakit
b. agar cepat
c. agar tidak mudah sakit
Jawaban : c agar tidak mudah sakit
7. Menggunkan seragam adalah salah satu tatatertib di lingkungan sekolah...
a. rumah
b. sekolah
c. linkungan masyarakat
Jawaban : b sekolah
8. Kelinci bergerak dengan?
a. merayap
b. berjalan
c. melompat
Jawaban : c melompat
9. Huruf kapital digunakan untuk dibawah ini. kecuali....
a. nama hari
b. awal kalimat
c. nama binatang
Jawaban : c Nama binatang
10. Perhatikan gambar dibawah ini!
berpa berat batu neraca tersebut
a. 4 kg
b. 3 kg
c. 5 kg
Jawaban : 5 kg
11. Merpati terbang dengan..
a. kaki
b. sayap
c. ekor
Jawaban : b sayap
13. Ada berapa jumlah bulan dalam setahun...
a. 12
b. 10
c. 13
Jawaban : a 12 bulan
14. 200 gram + 300 gram + 400 gram =....
a. 800 gram
b. 700 gram
d. 900 gram
Jawaban : d 900 gram
15. Dilarang berisik saat membaca atau berada di ruangan adalah salah satu peraturan di...
a. lapangan sepak bola
c. jalan umum
d. perpustakaan
Jawaban : a dibersihkan
16. ibu – mengerjakan – lani – PR - membantu . Susunlah menjadi kalimat yang benar!
a. ibu mengerjakan PR lani membantu
b. Lani membantu mengerjakan PR ibu
c. Ibu mebantu mengerjakan PR lani
Jawaban : c. Ibu mebantu mengerjakan PR lani
17. Pupuk dari kotoran hewan disebut!
a. pupuk kompos
b. pupuk kimia
c. pupuk kandang
Jawaban : c kandang
18. Ciri kandang ayam yang sehat adalah...
a. bau
b bersih
c. lembab
Jawaban : b bersih
19. Setelah bulan April adalah bulan...........
a. Juli
b. Juni
c. Mei
Jawaban : c Mei
20. 2 Kg =.........gram
a. 2000
b. 250
c. 20
Jawaban : a 2000 gram
B. Isilah titik-titik pada pertanyaan ini dengan jawaban yang benar!
- Kandang ayam harus dibersihkan secara..............agar ayam sehat
- Makanan kesukaan ayam adalah.........
- Dengan adanya tatatertib hidup menjadi..............
- Huruf kapital digunakan untuk............
- Merpati begerak dengan........sedangkan ayam.........
- Sebutkan salahsatu satuan berat!.................
- Susunlah jadi kalimat yang baik dan benar! dayu – suka – menyontek – tidak. ............................
- Setelah bulan agustus adalah bulan...............
- Apa yang harus kita lakukan saat ada yang melanggar peraturan?
- Kegiatan baik apa yang dilakukan anak pada gambar dibawah ini!..............
1. teratur
2. bekatul, biji-bjian
3. Aman, tertib dan teratur
4. Menulis nama orang, Nama kota dll
5. Sayap , Kaki
6. Kg, gram
7. Dayu tidak suka menyontek
8. September
9. mengingatkan dan menasihati
10. membuang sampah pada tempatnya