--> Luas Persegi sama dengan kelilingnya Berapakah panjang sisisnya ??? | Kumpulan Soal Soal SD

Kumpulan dan pembahasan soal SD

Sunday, 12 June 2022

Luas Persegi sama dengan kelilingnya Berapakah panjang sisisnya ???

| Sunday, 12 June 2022
Soal :
Luas persegi sama dengan kelilingnya. Berapakah panjang sisi persegi?

Jawaban :
Luas persegi = keliling persegi
       s × s = 4 × s
        (s x s )/s  = 4
                     s = 4

Untuk lebih jelas bisa lihat pada video berikut!

Related Posts