Soal No 1 :
Tentukan keliling persegi panjang berikut!
Jawaban :
a.Keliling = 23 + 46 + 23 + 46 = 138
b) 100
c) 130
Soal No 2 :
Tentukan sisi yang belum diketahui pada persegi panjang dibawah berikut!
Jawaban :
Soal No 3 :
Diketahui panjang dan lebar sebuah persegi panjang berturut-turut 57 cm dan 43 cm.Tentukan keliling persegi panjang!
Jawaban :
Keliling = 57 + 43 + 57 +4 3 = 200
Atau bisa juga
Keliling = 2(57 + 43) = 2(100) = 200
Jadi keliling persegi panjang adalah 200 cm
Soal No 4 :
Jika lebar persegi panjang 81 cm dan keliling persegi panjang tersebut 456 cm. Berapakah panjangnya?
Jawaban :
Keliling = 2 × (p + l)
456 = 2 × (p + 81)
456 : 2 = p + 81
228 = p + 81
228-81 = p
147 = p
Soal No 5 :
Udin mempunyai kebun di belakang rumahnya yang berbentuk persegi panjang. Orangtua Udin akan membuat pagar di sekeliling kebun tersebut. Kebun milik Udin berukuran panjang 4 meter dan lebar 2 meter. Berapakah panjang pagar yang dibutuhkan?
Jawaban :
Jadi keliling kebun adalah 12 m
Demikian Artikel yang Berjudul Kunci Jawaban Buku Senang Belajar Matematika Kelas 4 Kurikulum 2013 Revisi 2018 Halaman 119, 120.