Soal Tematik Kelas 3 Tema 3 Subtema 1 Perubahan di Alam Semester 1/Semester Ganjil dengan judul subtema "Perubahan Wujud Benda". Soal kami buat dengan mengacu kepada buku kurikulum 2013. Buku yang digunakan adalah buku yang ditulis kementrian pendidikan nasional.
SOAL ULANGAN HARIAN
KELAS III SD 2018/2019
==============================================
Nama Siswa :
Kelas/ Semester :3/1
Tema/ Subtema :3/1 . Perubahan Wujud Benda
==============================================
A. Pilihlah jawaban dengan menyilang a, b, c atau d!
1.Segala sesuatu yang menempati ruang dan mempunya masa disebut ….
a. ruang
b. waktu
c. benda
2. Benda terdiri dari . . . .
a. benda mati dan benda hidup
b. benda mati dan manusia
c. benda hidup dan hewan
3. Umat beragama apa yang merayakan Tahun Baru Imlek yaitu ….
a. Islam
b. Kristen
c. Konghucu
4. Benda beriktu termasuk benda padat yaitu….
a. Tas
b. Air
c. gas hidrogen
5. Suatu benda juga dapat dikelompokkan berdasarkan sifat fisiknya yaitu…
a. warna, bentuk, dan ukuran
b. warna dan warni
c. bentuk dan tidak berbentuk
6. 30 + 25 = ….
a. 27 + 20
b. 26 + 21
c. 27 + 28
7. Amatilah gambar di bawah ini ! Manakah yang termasuk benda … a. b. c.
8. Lihatlah gambar ! Agar jumlah bagian kanan sama dengan jumlah bagian kiri maka angka yang harus dituliskan adalah…
5 + 6 = 3 + …….
a. 7
b. 8
c. 9
9. Gambar berikut adalah tempat ibadah agama ….
a. Hindu
b. Katolik
c. Budha
10. Susu adalah . . . yang sehat bagi kesehatan
a. makanan
b. minuman
c. cemilan
B. Isilah titik-titik pada pertanyaan ini dengan jawaban yang benar!
1.Tuliskan agama resmi yang diakui di Indonesia !
2. Benda dikelompokkan ke dalam tiga wujud, yaitu …
3. Menyublim adalah …
4. Perhatikan gambar !
Tuliskan peristiwa perubahan wujud yang terjadi !…..
5. Untuk menyambut Hari Raya, ibu Siti membeli 50 ketupat. 20 ketupat diberikan kepada nenek dan
5 ketupat diberikan kepada paman. Berapakah jumlah ketupat yang tersisa?...
C. Jelaskan dengan singkat pertanyaan dibawah ini!
Demikian Soal Tematik Kelas 3 Tema 3 Subtema 1 Perubahan di Alam Semester 1 Semester , Jangan lupa Share and Follow