Soal Tematik Kelas 3 Tema 6 Subtema 1 energi dan perubahannya Semester 2/Semester Genap dengan judul subtema "Sumber Energi". Soal kami buat dengan mengacu kepada buku kurikulum 2013. Buku yang digunakan adalah buku yang ditulis kementrian pendidikan nasional
Soal Tematik Kelas Kelas 3Tema 6 Subtema 1Kayanya Negeriku K13 adalah merupakan soal uji kemampuan peserta didik dalam memahami materi yang di ajarkan di kelas selama kegiatan belajar mengajar. Melalui kegiatan Ulangan Harian (UH) atau Penilaian Harian (PH) dewan guru dapat mengevaluasi peserta didik dalam pencapaian nilai dengan tujuan peserta didik tersebut sudah benar-benar memahami soal sesuai materi yang di yang disampakan di kelas.
BACA JUGA;
SOAL ULANGAN HARIAN
KELAS III SD 2018/2019
=========================================
Nama Siswa :
Kelas/ Semester :3/2
Tema/ Subtema :6/1 . Sumber Energi
=========================================
A. Pilihlah jawaban dengan menyilang a, b, c atau d!
1. semua benda yang menghasilkan energi disebut....
a. sumber energi
b. pusat enegi
c. kekuatan energi
2.Jendela dapat membuat kita menghemat penggunaan lampu, karen..........
a. udara sejuk
b. suhu ruangan naik
c. sinar matahari masuk ke rumah
4. manfaat yang mereka dapatkan antara lain adalah ....
a. Tagihan listrik menjadi lebih sedikit
b. Mereka mendapat bantuan listrik
c. Lampu yang mereka miliki tetap baru
5. Mengapa kita harus menghemat energi?
Kata Tanya mengapa digunakan untuk menanyakan… .
a. tempat
b. waktu
c. alasan
6. Perubahan energi yang terjadi pada lampu adalah… .
a. kimia-cahaya
b. listrik-cahaya
c. gerak-panas
7. Alat yang berfungsi untuk mengubah energi gerak menjadi energi listrik pada PLTA adalah… .
a. turbin
b. kincir air
d. accumulator
8. Peralatan rumah di bawah ini yang tidak menggunakan energi listrik adalah ....
a. kulkas
b. lampu
c. wajan
9. Lagu " Matahari" diciptakan oleh..........
a. A.T Mahmud
b. Nurhasanah
c. Nurhayati
10. Jika di rumah kita ada banyak air, maka kita harus tetap berhemat air sebagai bentuk ....
a. Rasa kasihan kepada orang lain
b. Rasa syukur kepada Tuhan
c. Rasa cemas jika sewaktu-waktu habis
11. Contoh kewajiban dalam menggunakan energi antara lain adalah ....
a. Memakai kendaraan pribadi ke sekolah
b. Menyalakan televisi untuk menonton film
d. Mematikan keran air jika tidak digunakan
12. Cara menghemat air di rumah antara lain ....
a. Mandi lima kali sehari agar bersih
b. Mandi menggunakan air sisa cucian
d. Menggunakan air secukupnya ketika mandi
13. 2 minggu =.............hari
a. 15 hari
b. 14 hari
c 12 hari
14. Dalam setahun ada......... bulan
a. 12 bulan
b. 13 bulan
c. 14 bulan
13. Nama alat musik dibawah ini adalah...
a. tamborin
b. rabana
c. marakas
14. Pembangkit listrik tenaga bayu menggunakan energi......
a. angin
b. air
c. listrik
15. Saat bernapas manusia menghirup …
a. Nitrogen
b. oksigen
c. karbondioksida
16. Bahan Bakar minyak berasal dari..
a. batu
b. kayu
c. fosil hewan dan tumbuhan
17. Gambar jam dinding dismping menujukan pukul
a. jam 11.00
b. jam 11. 15
c. jam 11.20
18. Siti mulai belajar di sekolah pukul 07.00. Sekolah selesai pukul 12.00.
Lamanya Siti belajar ... jam
a. 4 jam
b. 5 jam
c. 6 jam
19. Mendapatkan makanan dan minuman untuk memperoleh energi. merupakan
a. hak
b. kewajiban
c. tanggung jawab
20. Hari Minggu, ibu menyalakan mesin air dari pukul 04.30-05.00.
Berapa lama ibu menyalakan mesin air?
a. 1 jam
b. 30 menit
c. 25 menit
Baca Juga :
Rangkuman Kelas 3 Tema 6 Subtema 1 Energi dan Perubahannya
B. Isilah titik-titik pada pertanyaan ini dengan jawaban yang benar!
- PLTA singkatan dari..........
- Setrika mengubah energi..............menjadi energi..........
- Sebutkan cara-cara yang bisa dilakukan untuk menghemat energi
- Kincir angin dapat menggerakkan … yang akan membangkitkan energi listrik
- Nama alat musik dibawah ini adalah....
- Energi kinetik adalah.................
- Susunlah huruf dibawah ini menjadi sebuah kata!
- Turut menjaga energi yang ada di alam termasuk salah satu ..... bagi manusia.
- Buatlah kalimat dari kata a. mogok b. energi
- Gambarlah jarum jam sesuai gambar di bawah ini!
Demikian Soal Tematik Kelas 3 Tema 6 Subtema 1 Sumber Energi Semester 2 Semester.
Jika Bapak/ibu membutuhkan soal dalam bentuk PDF, bisa unduh dibawah ini !
Jangan lupa Share and Follow