Soal Kelas 5 Tema 4 Subtema 3 Sehat Itu Penting adalah kelanjutan dari postingan sebelumnya yaitu Soal kelas 5 tema 4 subtema 1 dan Soal Kelas 5 tema 4 subtema 2. Soal ini kami ambil dari buku kelas 5 dengan judul "Sehat Itu Penting" yang dikluarkan oleh kementrian pendidikan dan kebudayaan nasional. Kami ambil untuk soal kelas 5 Tema 4 subtema 3 berasala dari buku kelas 5 edisi revisi terbaru 2017. Soal terdiri dari 20 sao pilihan ganda, 10 soal isian dan 5 soal uraian.
Soal Kelas 5 Tema 4 Subtema 3 Sehat Itu Penting ini diharapakan bisa bermaat. Soal ini bisa dijadikan referensi belajar dan soal untuk guru sekolah, guru bimbel, guru privat dan orang tua yang yang senang mendampingi anaknya belajar.
1. Kewajiban bagi pengendara kendaraan bermotor, antara lain… .
a. Memakai helm
b. Memakai jaket
c. Memiliki kendaraan
d. Memakai topi
2. Ruang jantung yang menerima darah dari seluruh tubuh adalah . . . .
a. Serambi kiri
b. Serambi kanan
c. Bilik kiri
d. Bilik kanan
3. Usaha untuk meningkatkan hasil pertanian dengan cara memperbanyak jenis tanaman pada suatu lahan pertanian disebut… .
a. Intensifikasi
b. Ekstensifikasi
c. Diversifikasi
d. Rehabilitasi
4. Gerak yang memiliki arti dan makna disebut gerak… .
a. Murni
b. Maknawi
c. Tempo
d. Ruang
5. Gerakan penari membentuk sebuah bulatan , akan membentuk pola lantai…
a. Vertikal
b. Horizontal
c. Lingkaran
d. Diagonal
Diam lisan banyak merenung.
Lompat tinggi anak tupai.
Hendak hati memeluk gunung.
Apa daya tangan tak sampai
6. Pantun diatas termasuk dalam jenis pantun . . . .
a. Nasihat
b. Jenaka
c. Suka cita
d. Kiasan
7. Kebebasan beragama dan menjalankannya merupakan …. Setiap orang .
a. Hak
b. Kewajiban
c. Tanggung jawab
d. Keharusan
8. Saat pemilihan kepala desa, Dayu memiliki perbedaan calon yang dipilih. Hal ini mengandung prinsip . . . dalam pemilihan
a. Jujur
b. Adil
c. Bebas
d. Rahasia
9. Organ yang berfungsi memompa darah adalah . . . .
a. Paru-paru
b. Lambung
c. Hati
d. Jantung
10. Pembuluh darah yang berfungsi mengedarkan darah bersih ke seluruh tubuh adalah . . . .
a. Vena
b. Vena pulmonalis
c. Arteri pulmonalis
d. Aorta
11. Jika produksi sel darah putih berlebihan, seseorang akan menderita penyakit ….
a. Leukemia
b. Hemofilia
c. Anemia
d. Hipertensi
12. Tangga nada yang memiliki notasi 1,1, ½,1,1,1, ½ adalah . . . .
a. Tangga nada minor
b. Tangga nada mayor
c. Tangga nada melo
d. Tangga nada keras
13. Sebelum membuat gambar cerita maka kita buat terlebih dahulu . . .
a. Sketsa
b. Slur cerita
c. Bahan
d. Warna
14. Lagu bertangga nada mayor harus dinyanyikan dengan . . . .
a. Biasa saja
b. Penuh kesedihan
c. Kurang semangat
d. Riang gembira
15. Langkah utama saat mebuat gambar bercerita adalah … .
a. Mennetukan tema
b. Mengambar sesuai alur
c. Membuat alur cerita
d. Menentukan karakter toko
16. Penyakit tekanan darah tinggi disebut juga dengan istilah ....
a. Hemofilia
b. Leukimia
c. Hipotensi
d. Hipertensi
17. Penyakit tekanan darah tinggi disebut juga dengan istilah ....
a. Hemofilia
b. Leukimia
c. Hipotensi
d. Hipertensi
18. Ke pasar baru beli kacamata Dengan semangat sambil berlari Jagalah selalu kesehatan kita Dengan olahraga setiap hari Pantun di atas termasuk pantun ....
a. Nasihat
b. Jenaka
c. Teka-teki
d. Sedih
19. Cerita bergambar adalah rangkaian cerita bermakna yang berupa perpaduan antara ....
a. Teks dan suara
b. Teks dan video
c. Gambar dan teks
d. Gambar dan musik
20. Peredaran darah serangga tergolong sistem peredaran darah terbuka yaitu berarti bawhw darah mengalir ....
a. Tanpa melalui pembuluh darah
b. Tanpa melalui daging
c. Tanpa melalui jantung
d. Tanpa melalui paru-paru
21.
1. Hak seorang siswa yaitu memperoleh… .
2. Kewajiban yang dilakukan terhadap suatu keputusan disebuah musyawarah adalah … .
3. Pantun yang berfungsi untuk menghibur disebut pantun…
4. Saluran-saluran tempat beredarnya darah di dalam tubuh disebut… .
5. Olahraga yang baik untuk kesehatan jantung adalah…
6. Pola lantai utama tari adalah pola lantai…dan…
7. Yang harus kita lakukan terhdap budaya daerah saat berinteraksi adalah …
8. Pelaksanaan hak, kewajiban dan tanggung jawab harus … dan tidak saling …
9. Salah satu penyebab hipertensi adalah … .
10. Penyakit darah yang sukar membeku disebut … .
C. Jelaskan dengan singkat pertanyaan dibawah ini!
1. Sebutkan 3 ciri pantun!
Jawab:...........................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
2. Tulislah 3 hakmu sebagai siswa di sekolah!
Jawab:...........................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
3. Sebutkan 3 fungsi darah !
Jawab:...........................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
4. Mengapa mengikuti organisasi dapat dikatan sebagai usaha untuk membangun sosial budaya?
Jawab:...........................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
5. Sebutkan 3 tarian beserta property yang digunakan !
Jawab:...........................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
Demikian Soal Kelas 5 Tema 4 Subtema 3 Sehat Itu Penting. Semoga bisa menjadi bahan belajar untuk menambah wawasan dan latihan. Atau sebagai sumber referensi membuat soal. Jika ada link yang tidak aktif mohon komentarnya dibawah. Kemudian jika ada soal atau jawaban yang kurang tepat, maka besar harapan anda bersedia memberikan saran dan perbaikan kepada kami.